Caraways: Cara+ Memasang Iklan Google Adsense

Caraways - Cara+ Memasang Iklan Google Adsense. Sebelumnya tak menyangka kalau blog saya bisa diterima layanan Google Adsense, makanya Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense sekaligus ajang tukar pengalaman bagi saya dan buat teman-teman yang mau daftar di Google Adsense.

Cara Memasang Iklan Di Google AdsenseSedikit tips cara diterima program iklan di Google Adsense sebelum saya jelaskan Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense. Pada awal-awal saya lagi getolnya belajar blog dan berharap diterima google dalam program iklannya yang fenomenal ini saya bahkan apply hingga lebih dari 10 kali agar diterima, tapi sayang saya tidak diterima-terima juga. Nah, dari pengalaman tersebut dan hingga pengalaman yang kemarin saat saya mengajukan untuk kesekian kalinya agar diterima google adsense ada beberapa catatan tips yang harus dilakukan agar diterima dalam program google adsense, yaitu :
  1. Lakukan optimasi pada blog anda paling cepat minimal 6 bulan saat anda mengajukan.
  2. Usahakan jumlah artikel dalam blog anda cukup dan bukan dari hasil copy-paste. Pengalaman saya karna mengikuti arahan yang salah kalau posting cukup 10 artikel saja bisa ternyata salah karna selama ini saya tertolak salah satunya karna jumlahnya itu. Sebaiknya kalau mau diterima dalam program google adsense minimal 50 artikel sekalian biar langsung meyakinkan si mbah google.
  3. Usahakan jangan menghapus link google dari blog anda kalau yang digunakan blogspot atau paling tidak 1 link untuk google dari artikel anda kalau blog anda bukan dari blogspot.
  4. Hilangkan sementara iklan dari program lain sebelum mendaftar karna ini salah satunya yang juga menjadi penentu diterima di google adsense.
  5. Hapus semua artikel anda yang berbau porno sekalipun hanya tulisan 'porno' yang tak ada maksud kesana.
  6. Hindari semua prilaku berbau spam pada saat ngeblog sebelum mendaftar di google adsense.
  7. Terakhir, sebelum masuk ke pembahasan Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense, periksa semua link yang ada dalam blog anda jangan sampai ada yang error atau tidak aktif karna menurut para pakar google adsense inilah juga yang menyebabkan banyak blogger gagal saat apply ke google adsense.
Nah, ini dua surat cinta dari pengelola Google Adsense saat saya diterima dalam Program Google Adsense-nya. Sekaligus Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense :

----------------------------------------------------------------------------------
Selamat Datang di AdSense!

Kami baru menyelesaikan sebagian tinjauan permohonan Anda, tetapi Anda sudah dapat mulai menempatkan kode AdSense di situs Anda. Namun, Anda belum akan melihat iklan sesungguhnya pada www.inabuy.com hingga kami menyelesaikan peninjauan situs Anda sepenuhnya. Anda akan mendapat iklan kosong sebagai gantinya, yang berpadu dengan latar belakang situs.

Kami tidak dapat menyelesaikan proses peninjauan permohonan Anda sebelum Anda menempatkan kode AdSense pada situs Anda dan mengirimkan permintaan iklan kepada kami. Setelah tinjauan selesai, permohonan Anda akan sepenuhnya disetujui atau tidak disetujui. Jika disetujui, Anda akan melihat iklan yang sesungguhnya.

Perhatikan bahwa segera setelah iklan mulai muncul di situs Anda, kami akan terus memeriksa kepatuhan akun Anda atas kebijakan kami. Jika terdeteksi pelanggaran apa pun, penayangan iklan ke laman Anda dapat dihentikan atau akun Anda dinonaktifkan. Setiap kali Anda menjumpai iklan tidak tampil, kami sarankan agar Anda masuk ke akun AdSense dan memeriksa semua lansiran yang ada.

Ikuti langkah-langkah berikut untuk mulai menempatkan kode iklan pada situs Anda:

Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense - LANGKAH 1 : Akses akun Anda.

Kunjungi http://www.google.com/adsense, kemudian masuk menggunakan alamat email dan sandi yang dikirim dalam permohonan Anda. Jika Anda lupa sandi, kunjungi: http://www.google.com/adsense/support/as/bin/static.py?hl=id&page=ts.cs&ts=1054302&sct=app-api. Pastikan juga bahwa Anda memiliki informasi kontak yang valid pada akun Anda.

Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense - LANGKAH 2: Buat unit iklan AdSense.

Kunjungi tab "Iklan saya", pastikan produk yang dipilih adalah "Konten", lalu klik "+Unit iklan baru".

Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense - LANGKAH 3: Implementasikan kode iklan pada laman Anda.

Setelah unit iklan dibuat, klik “Simpan dan dapatkan kode” untuk membuat kode iklan yang akan ditempelkan ke kode HTML situs web Anda. Untuk bantuan tentang cara mengimplementasikan kode, kunjungi Panduan Penerapan Kode:  http://www.google.com/adsense/support/as/bin/static.py?hl=id&page=guide.cs&guide=28893&sct=app-12156. Jika Anda tidak memiliki akses untuk mengedit sumber HTML laman, hubungi webmaster atau perusahaan inang.

Untuk mendapatkan bantuan tentang memulai dan implementasi kode iklan, kunjungi Akademi AdSense: http://support.google.com/adsense/bin/static.py?hl=id&page=checklist.cs&tab=1187443.

CATATAN PENTING:

* Saat iklannya mulai tampil, jangan klik iklan Anda sendiri, bahkan untuk sekadar mengujinya -- hal ini tidak diizinkan oleh kebijakan program AdSense (https://www.google.com/adsense/policies.

* Anda dapat menambahkan kode AdSense kapan saja ke laman atau situs baru yang mematuhi kebijakan program kami. Tidak perlu memberitahukan kami atau mengajukan permohonan akun baru untuk melakukannya.  Pastikan perayap kami dapat mengakses semua laman web tempat Anda menempelkan kode iklan. Untuk detail selengkapnya, kunjungi: http://www.google.com/adsense/support/as/bin/answer.py?hl=id&answer=10532.

Hormat kami,

Tim Google AdSense

Mungkin Anda juga tertarik untuk melihat sumber daya berikut:
* Pusat Bantuan: http://support.google.com/adsense

* Forum Bantuan: http://www.google.com/support/forum/p/AdSense
* Blog AdSense (dalam bahasa Inggris): http://www.adsense.blogspot.com
--------------------------------------------------------------------------------------------------------

Mantap kan surat cinta dari google ini? n Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense juga? kalau ada komentar seputar Cara+ Memasang Iklan Di Google Adsense jangan sungkan brow. Baca juga
  1. Cara Memsang Iklan Google Adsense
  2. Khasiat Minyak Zaitun
  3. Metode Pembelajaran Pendidikan Agama Islam
  4. Kirim Artikel
  5. Form Kirim Artikel


Category Article